Untuk mencapai keberhasilan, bertindaklah seolah-olah Anda tidak mungkin gagal.
Kata Kata Mutiara Tidak mungkin
Napoleon Bonaparte
Tidak ada yang mudah, tapi tidak ada yang tidak mungkin.
Pearl S Buck
Segala sesuatu adalah mungkin sebelum itu terbukti tidak mungkin.
Alain
Kebahagiaan tidak mungkin terjadi tanpa didukung oleh ketabahan.
Patrick Snow
Hanya mereka yang dapat melihat yang tidak kelihatan, yang dapat menyelesaikan yang tidak mungkin.