Peribahasa

Pepat di luar, rancung (pancunya) di dalam
Baik (suci dsb) pada lahirnya, tetapi batinnya (hatinya) jahat

Quote

Tidak ada insan suci yang tidak mempunyai masa lampau dan tidak ada insan yang berdosa yang tidak mempunyai masa depan. – Anonim

Kahlil Gibran

Surga bukanlah ditemukan dalam penyesalan manusia. Surga ditemukan dalam hati yang suci.

Kahlil Gibran

Cinta yang dibasuh oleh airmata, akan tetap indah dan suci selamanya (Kahlil Gibran)

A.W.Tozer

Apapun pekerjaan seseorang, baik suci maupun duniawi, tidaklah penting, yang penting adalah mengapa ia mengerjakannya?