Peribahasa

Habis manis sepah dibuang
Mengabaikan (menyia-nyiakan) seseorang yang sudah tidak diharapkan apa-apa lagi dari dirinya

Quote

Menyia-nyiakan waktu setiap hari adalah pemborosan hidup, bekerja penuh semangat dan menjadi orang yang berguna adalah membangun kehidupan kita sendiri. – Anonim

Quote

Masa lalu, jika kamu terlalu larut, berarti kamu menyia-nyiakan masa kini dan masa depanmu… Be grateful, n enjoy ur life – Anonim

Bob Bales

Janganlah menyeberangi jembatan sebelum engkau mencapainya. Manusia telah menyia-nyiakan hidupnya dengan berusaha untuk menyeberangi jembatan yang tidak pernah di capainya.

Ken Keyes Jr

Bersedih hati tentang apa yang tidak Anda miliki adalah menyia-nyiakan apa yang Anda miliki.

Quote

Berikrar dalam hati dan tidak pernah menyatakan dalam tindakan, sama halnya seperti bertani tanpa menebar bibit, hanya menyia-nyiakan sebuah jalinan jodoh. – Anonim