Ke bukit sama mendaki, ke lurah sama menurun
Seia sekata
Kata Kata Mutiara Ke
Peribahasa
Ke hulu kena bubu, ke hilir kena tengkalak
Tidak dapat terhindar dari bahaya
Peribahasa
Ke hulu menongkah surut, ke hilir menongkah pasang
Orang yang selalu sial
Peribahasa
Ke langit tak sampai, ke bumi tak nyata
Setengah-setengah, kepalang tanggung di dl menyelesaikan pekerjaan atau mempelajari ilmu
Peribahasa
Ke mana condong, ke mana rebah
Pekerjaan yang sudah dilakukan menurut adat atau kebiasaan
Peribahasa
Ke mana dialih, lesung berdedak juga
Sesuatu yang memang merugikan (menyusahkan), di mana pun akan merugikan juga
Peribahasa
Ke mana kelok lilin, ke sana kelok loyang
Tidak punya pendirian, selalu mengikut kata orang lain