Tere Liye

Apakah ada di dunia ini seorang politikus dengan hati mulia dan niat lurus? Apakah masih ada seorang Gandhi? Seorang Nelson Mandela? Yang berteriak tentang moralitas di depan banyak orang, lantas semua orang berdiri rapat di belakangnya, rela mati mendukung semua prinsip itu terwujud? Apakah masih ada?

Quote

Memaafkan memang takkan mengubah MASA LALU, tapi pasti akan mempermudah MASA DEPAN – Anonim

Tere Liye

Kalian mungkin memiliki masa lalu yang buruk, tapi kalian memiliki kepal tangan untuk merubahnya . Kepal tangan yang akan menuntukan sendiri nasib kalian hari ini, kepal tangan yang akan melukis sendiri masa depan kalian

Tere Liye

jika kalian tidak bisa ikut golongan yang meperbaiki, maka setidaknya, janganlah ikut golongan yang merusak. jika kalian tidak bisa berdiri di depan menyerukan kebaikan maka berdirilah di belakang. Dukung orang-orang yang mengajak kebaiakan dg sgala kterbatasan. itu lebih baik

Peribahasa

Di muka (di puncak) hidung
Dekat sekali di depan orang

Peribahasa

Sudah di depan mata
Sudah dekat (hampir datang)

Wenny Margareth

Tidak ada seorang pun yang bisa kembali ke masa dulu nya. Tetapi setiap orang bisa memulai dari awal lagi untuk melakukan yang lebih baik. Yang bisa kita lakukan adalah tidak mengulangi kesalahan yang sama untuk kedua kalinya dan berusaha lah untuk melakukan yang terbaik untuk masa depan yang lebih baik..