Bob Sadino

Ilmu memang berserakan di mana-mana di seluruh muka bumi ini, jauh lebih banyak dibanding yang ada dalam gedung sekolah atau kampus. Bahkan seekor ayam pun bisa memberikan ilmu dan inspirasi yang sangat berharga.

Bob Sadino

Bisnis itu hanya modal dengkul. Bahkan jika Anda tidak punya dengkul pinjam dengkul orang lain.

Peribahasa

Hilang tak tentu rimbanya, mati tak tentu kuburnya
Hilang lenyap tanpa bekas; pergi tidak pernah kembali, bahkan tidak ada kabar beritanya lagi

Peribahasa

Laba tertinggal, harta lingkap
Tidak beroleh laba sama sekali, bahkan modalnya ikut habis

Tere Liye

Ada banyak hal-hal hebat yang tampil sederhana. Bahkan sepertinya, banyak momen berharga dalam hidup datang dari hal-hal kecil yang luput kita perhatikan. Karena kita terlalu sibuk mengurus sebaliknya.

Tere Liye

Ketahuilah, sumber kekuatan terbaik adalah yang sering disebut dengan tekad, kehendak. Jutaan tahun usia planet ini, ribuan tahun kehidupan tiba di dunia ini. Semua mencoba bertahan hidup. Maka kehendak yang besar bahkan lebih besar bahkan lebih kuat dibandingkan kekuatan itu sendiri.

Tere Liye

Meski zooplankton itu tergolong hewan, mereka tidak pernah memangsa makhluk hidup lainnya. Merekalah satu-satunya hewan di dunia yang tidak membunuh makhluk lain untuk urusan isi perut, bahkan rumput laut pun tidak. Zooplankton sempurna makan dari hasil fotosintesis matahari. Kemudian memasrahkan diri dimakan oleh ikan-ikan kecil. Zooplankton selalu setia sampai kapan pun menjadi rantai terbawah dalam piramida makanan.